9 Suku Paling Kejam di Dunia, Praktek Kanibalisme Hingga Anti Orang Luar

9 Suku Paling Kejam di Dunia, Praktek Kanibalisme Hingga Anti Orang Luar

9 Suku Paling Kejam di Dunia, Praktek Kanibalisme Hingga Anti Orang Luar--

BACA JUGA:Suku Paloh, Penghuni Kerajaan Gaib Hutan Kalimantan Hingga Ikut Mengusir Penjajah

Pada awalnya, praktik kanibalisme ini diterapkan dalam rangka membalas dendam kepada musuh yang telah membunuh keluarga mereka.

Meski begitu, semakin kesini praktik kanibalisme tersebut mulai hilang karena masuknya agama Kristen ke negara tersebut. 

8. Suku Korowai

Suku Korowai atau Kolufo tinggal di di tenggara Papua Barat di provinsi Papua, Indonesia.

Kelompok ini baru mengetahui keberadaan manusia lainnya pada tahun 1970an.

Walaupun belum bisa dipastikan kebenarannya, beberapa laporan menyebutkan bahwa suku ini masih melakukan ritual kanibalisme sampai saat ini.

BACA JUGA:8 Suku Asli Kalimantan, Dikenal Memiliki Kemampuan Mempuni dan Penghasil Wanita Cantik

Yang pasti mereka hidup terisolasi dan hampir tidak pernah kontak dengan orang luar.

Pengorbanan hewan adalah hal yang umum di antara suku Korowai dan kehidupan mereka seputar pada sihir dan roh. Meskipun mereka telah menyambut kontak dunia modern dalam beberapa dekade terakhir, mereka masih merupakan salah satu suku yang ganas di dunia.

9. Suku Yanomami

Suku ini hidup di wilayah hutan Amazon, Brazil. Selama ribuan tahun keberadaan suku ini tidak tersentuh tangan orang asing.

Suku yang bermukim di ratusan desa hutan Amazon ini sering digambarkan sebagai suku penuh kekerasan oleh banyak antropolog.

Tidak hanya agresif dengan suku lain, permusuhan sering terjadi antara anggota sesame suku.

BACA JUGA:Tradisi Unik Suku Nataia NTT Poke Usu, Gadis Kabur Dari Rumah Disambut Lagi Ini Tahapanya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: