Pembenahan Sistem Lebih Penting dari Masa Jabatan Kades 9 Tahun, Muslim : Makin Lama Etos Kerja Makin Turun

Pembenahan Sistem Lebih Penting dari Masa Jabatan Kades 9 Tahun, Muslim : Makin Lama Etos Kerja Makin Turun

Muslim Chaniago, SH, MH-Amris-radarmukomuko.com

Penguatan infrastruktur desa, pembenahan manajemen pengelolaan harus dimaksimalkan.

Keberhasilan seorang kades atau pemerintah desa dilihat dari kemajuan yang dicapainya dalam bidang infrastruktur dan pelayanan hingga membawa kemajuan desanya.

Untuk mencapai itu, bukan masalah masa jabatan, tapi lebih pada keleluasaan kades dalam menentukan kebijakan pembangunan di desanya.

Kaitannya kembali pada perubahan sistem yang lebih baik manajemen pengelolaan desa.

BACA JUGA:Pegawai Puskesmas yang Bersedia Pindah ke Rumah Sakit Pratama, Ayo

BACA JUGA:Bawaslu Periksa KPU Mukomuko, Soal Isu Kecurangan Tes PPS, Ini Keputusannya

 

Soal masa jabatan, presiden hingga kepala daerah hanya lima tahun, tidak ada kendala. Bahkan Presiden Amerika hanya 4 tahun masa periode jabatannya. Mereka bisa berhasil, karena sistem manajemennya sudah baik.

Bahkan menurutnya makin panjang masa jabatan kades, maka semakin menurun etos kerjanya.

“Prinsip dalam hukum ketatanegaraan itu jelas, semakin pendek masa jabatannya, maka semakin efektif. Semakin panjang masa jabatan, etos kerjanya makin turun,” pungasnya.*

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: