Mengalami Kesulitan Tidur? Inilah Kebiasaan Atau Penyebab Insomnia

Mengalami Kesulitan Tidur? Inilah Kebiasaan Atau Penyebab Insomnia

Mengalami Kesulitan Tidur? Inilah Kebiasaan Atau Penyebab Insomnia--

BACA JUGA:4 Jenis Makanan dan Minuman yang Tidak Boleh Dikonsumsi Secara Bersamaan, No 3 Sering Dimakan

BACA JUGA:Jangan Berlebihan, Ini 5 Dampak Terlalu Banyak Makan Durian, Bisa Bikin Mabuk Hingga Risiko Diabetes

Sementara mengonsumsi kafein membuat seseorang berjaga dan sulit tidur. Oleh karena itu hindari mengonsumsi minuman kafein menjelang waktu tidur.

Tidur Siang Terlalu Lama

Kebiasaan selanjutnya yang juga menyebabkan seseorang mengalami insomnia adalah kebiasaan tidur siang terlalu lama.

Tidur siang memang dapat mengembalikan kesegaran dan energi tubuh untuk beraktivitas. Namun ketika dilakukan terlalu lama dapat menyebabkan seseorang sulit tidur di malam hari.

Jangka waktu yang di anjurkan untuk tidur siang hanya sekitar 20 hingga 30 menit setiap harinya.

Selalu Memperhatikan Jam

Kebiasaan lain yang juga dapat menyebabkan seseorang mengalami insomnia adalah kebiasaan memperhatikan jam.

Kebiasaan ini membuat tubuh memproduksi hormon adrenalin serta kortisol yang membuat seseorang terjaga.

BACA JUGA:Jangan Berlebihan Jika Tidak Mau Ini Terjadi, Inilah Bahaya Mengonsumsi Telur Asin Terlalu Banyak

Itulah kebiasaan-kebiasaan buruk yang dapat menyebabkan insomnia. Untuk mencegah dan mengatasinya kalian dapat melakukan beberapa cara.

Berikut ini cara untuk mencegah dan mengatasi insomnia :

• Mengurangi bermain Hp

• Membuat jadwal tidur siang yang tepat

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: