Punya Kulit Tangan dan Kaki Kering Bikin Tidak Percaya Diri, Inilah Cara Untuk Mengatasinya

Punya Kulit Tangan dan Kaki Kering Bikin Tidak Percaya Diri, Inilah Cara Untuk Mengatasinya

Punya Kulit Tangan dan Kaki Kering Bikin Tidak Percaya Diri, Inilah Cara Untuk Mengatasinya-Ilustrasi-Berbagai Sumber

RADARMUKOMUKO.COMKulit tangan dan kaki yang kering seringkali menjadi masalah banyak orang.

Ketika kulit kering akan menyebabkan kulit muncul putih ketika di garuk atau di sebut dengan busik. 

Busik terjadi karena kulit sangat kering dan hal ini membuat seseorang tidak percaya diri.

Selain itu, kulit kering juga dapat menyebabkan masalah kesehatan lainnya seperti pecah-pecah, gatal hingga infeksi.

BACA JUGA:Faktor Ini Membuat Orang Mudah Sudah Terserang Demensia?

Kulit kering sendiri terjadi akibat kulit kehilangan kelembapannya. Penyebabnya dapat dikarenakan adanya perubahan cuaca, penyakit penyerta serta karena penggunaan produk perawatan yang tidak cocok.

Cara untuk mengatasi masalah kulit tangan dan kaki yang kering sangat mudah dan tidak membutuhkan perawatan yang mahal.

Cukup dengan menggunakan bahan-bahan alami dapat mengembalikan kulit kering menjadi lembap.

Berikut ini cara untuk mengatasi kulit kering menjadi lembap dan sehat kembali dengan bahan-bahan alami.

Menggunakan Madu

Cara pertama untuk membantu menjaga kesehatan kulit dan mengatasi masalah kulit kering adalah dengan menggunakan madu.

Madu memang memiliki berbagai kandungan yang bermanfaat untuk kesehatan  salah satunya untuk kulit.

BACA JUGA:BWS Kunjungi Dampak Bencana Banjir di Mukomuko, Pemkab Segera Siapkan Dokumen Pendukung Penanganan Bencana

Cara menggunakannya sangat praktis cukup mengoleskan madu pada tangan dan kaki kemudian di bersihkan dengan air yang bersih.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: