Cara Merebus Daun Pepaya Agar Rasa Pahitnya Hilang Berubah Menjadi Nikmat
Cara Merebus Daun Pepaya Agar Rasa Pahitnya Hilang Berubah Menjadi Nikmat--
Campur Asam Jawa
Pahit daun pepaya dapat berkurang dengan asam jawa. Caranya gunakan sedikit asam jawa agar daun pepaya tidak menjadi asam. Setelah daun pepaya matang dan empuk, cuci bersih daun pepaya kemudian peras. Pahitnya langsung hilang.
BACA JUGA:Begini Cara Membuat Pempek Palembang, Kuliner Legendaris Yang Tak Pernah Bosen Dimakan
BACA JUGA:Cara Merebus Ubi Kayu Agar Hasilnya Empuk, Nomor 5 Banyak Yang Belum Tahu
Campur soda kue
Salah satu cara menghilangkan atau mengurangi rasa pahit daun pepaya merujuk dari buku "Resep Makanan Rumahan Paling Digemari - Lezatnya Oseng-Oseng" 2013 oleh Indriani terbitan PT Gramedia Pustaka Utama, yaitu menambah teh soda kue.
Takaranya setengah sendok teh soda kue untuk merebus 300 gram daun pepaya. Selain pahitnya berkurang juga daun pepaya tetap hijau.
Campur air beras
Air beras memiliki sifat yang dapat membantu mengurangi rasa pahit pada daun pepaya dan memberikan aroma yang lezat.
Caranya tiriskan daun pepaya dengan baik.
Rebus beras dalam panci dengan air secukupnya hingga menjadi bubur seperti ketika memasak nasi. Setelah air beras matang, masukkan daun pepaya ke dalamnya. Setelah masak rendam dalam air dingin untuk menghentikan proses pemasakan.
Demikian beberapa caranya dan masih banyak cara lain bisa digunakan, silahkan mencoba.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: