Syarat Indonesia Merdeka Terpenuhi Setelah Diakui 8 Negara Timur Tengah, India dan Vatikan

Syarat Indonesia Merdeka Terpenuhi Setelah Diakui 8 Negara Timur Tengah, India dan Vatikan

Negara pertama akui indonesia-Radar Mumuko-istimewa radar mukomuko

Pengakuan ini ditandai dengan dibentuknya Apostolic Delegate atau Kedutaan Besar Vatikan di Jakarta.

BACA JUGA:Kabar Gembara, Ajukan KUR BSI Rp 50.000.000 Tanpa Bunga, Angsuran Mulai Rp 900 Ribuan

BACA JUGA:Geger, Warga Tapan Pessel di Heboh Penemuan Bayi Dengan Tali Pusat Diperut Dibawah Jembatan

Negara Irak

Tak lama setelah Vatikan, Irak juga menyusul memberikan pengakuan atas kemerdekaan Indonesia pada bulan 16 Juli 1947. Kedua negara, RI-Irak menjalin hubungan kerja sama sejak tahun 1950 hingga kini.

 

Negara Lebanon

Pada 29 Juli 1947, Lebanon menjadi negara Timur Tengah selain Mesir dan irak yang ikut mengakui kedaulatan Indonesia. Sama seperti negara lainnya, pengakuan de jure dari Lebanon menciptakan hubungan bilateral antar kedua negara.

 

Negara Afghanistan

Afghanistan mengakui kedaultan Indonesia pada 23 September 1947. Menteri Luar Negeri Indonesia pertama, Ahmad Subardjo, menyebut “Mesir adalah negara pertama yang mengakui Republik Indonesia secara de jure. Setelah Mesir adalah Afghanistan.”

BACA JUGA:10 Suku Israel Yang Hilang Tanpa Jejak, Diyakini Suatu Saat akan Ditemukan Kembali

Negara Arab Saudi

Arab Saudi yang termasuk dalam 7 negara di Liga Arab sejak tahun 1945 mengikuti jejak Mesir, Irak, Lebanon, Suriah untuk mengakui kedaulatan Indonesia di 21 November 1947. 

Setelahnya, banyak kerja sama terjalin antara RI-Arab Saudi dari bidang penyaluran Tenaga Kerja Indonesia (TKI) ke Arab Saudi hingga penyelenggaraan Haji telah terjalin sejak lama.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: