Mereka Ini Pantas Disebut Pahlawan Titanic, Tanpa Mereka Tidak Akan Ada Korban yang Selamat

Mereka Ini Pantas Disebut Pahlawan Titanic, Tanpa Mereka Tidak Akan Ada Korban yang Selamat

Margaret ‘Molly’ Brown, William Moyles dan Wallacy Henry mereka disebut sebagai pahalawan Titanic-Dok-

RADARMUKOMUKO.COM – Tenggelamnya kapal legendaris Titanic membuat luka yang sangat mendalam bagi siapapun.

Kapal yang diklaim tidak dapat tenggelam tersebut justru harus berada di dasar laut Atlantik sedalam hampir 4 kilometer di bawah permukaan laut.

Kapal tersebut mengangkut sebanyak 2200 penumpang dan hanya sekitar 700 orang yang selamat.

BACA JUGA:Ucapan Perancang Kapal Titanic Hampir Sama Sombongnya Dengan Raja Nambrut, Bahwa Ciptaanya Lah Yang Terbaik

Meski begitu, perjuangan-perjuangan dari para penumpang dan kru yang berusaha untuk menyelamatkan diri dari insiden tersebut perlu kita apresiasi.

Karena, kapal yang tenggelam di dini hari tersebut terbilang sangat mengerikan dan para penumpang dituntut untuk bisa menyelamatkan diri dalam situasi yang mengerikan tersebut.

Selain para penumpang dan to yang menyelamatkan dirinya masing masing, terdapat sejumlah orang yang ternyata tidak hanya menyelamatkan dirinya, tetapi juga menyelamatkan orang kain.

BACA JUGA:Teori Menyebut Kapal Titanic Merupakan Kapal Terkutuk, Ditakdirkan Tenggelam Pelayaran di Hari ke Empat

Bahkan, berkat jasa dan pertolongan tersebut, mereka pantas di sebut sebagai pahlawan.

Melansir dari IDNTimes, berikut adalah pahlawan-pahlawan dalam tragedi Tenggelamnya kapal Titanic

1. Margaret ‘Molly’ Brown

Margaret ‘Molly’ Brown merupakan seorang aktivis sekaligus artis Amerika Serikat.

Ia menjadi salah satu orang pertama yang mendapat skoci dan naik ke kapal penyelamat tersebut.

Alih alih memilih tetap aman di atas kapal tersebut, dia justru mendayung kembali ke Sekoci tersebut ke Titanic lalu mengangkat jumlah korban lain yang masih terdampar di lautan untuk dibawa masuk ke dalam Sekoci tersebut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: