Bahayakah Makan Kangkung Saat Hamil? Penting Kenali Sederet Bahaya dan Manfaat Kangkung Bagi Bumil

Bahayakah Makan Kangkung Saat Hamil? Penting Kenali Sederet Bahaya dan Manfaat Kangkung Bagi Bumil

Bahayakah Makan Kangkung Saat Hamil? Penting Kenali Sederet Bahaya dan Manfaat Kangkung Bagi Bumil--

RADARMUKOMUKO.COM – Memiliki kandungan nutrisi yang baik, kangkung dinilai dapat menyebabkan Varises pada ibu hamil. Apakah benar?.

Sangat penting tentunya untuk mencukupi asupan nutrisi bagi ibu hamil.

Dengan demikian perlu lebih diperhatikan lagi makanan yang baik di konsumsi saar hamil. Agar tidak membahayakan janin. 

BACA JUGA:Kehadiran Suku Bunian Misterius Ditandai dengan Aroma Kentang Goreng

Salah satu makanan yang harus diperhatikan jumlah konsumsinya adalah kankung. 

Pasalnya kangkung mengandung asam oksalat yang dapat menganggu proses penyerapan kalsium. 

Mengingat kalsium sangat dibutuhkan bagi ibu hamil dan baik untuk tumbuk kembang kesehatan janin. 

Kendati begitu bukan berarti Moms enggak bisa mengonsumsi sayuran yang satu ini.

BACA JUGA:Sayur Kangkung Jadi Menu Favorit, Faktanya Baru Diketahui Sekarang, Masih Ingin Makan Sayur Ini

Porsi yang cocok untuk ibu hamil untuk mengkonsumsi kankung sekitar 45 gram setelah dimasak.

Tujuannya agar tak mengganggu proses penyerapan kalsium.

Lantaran kangkung juga kaya akan nutrisi penting bagi tubuh seperti serat, protein, Vitamin A dan C, Kalsium, zat besi, asam folat dan zinc.

Inilah sederet manfaat kangkung bagi ibu hamil dan janin:

1. Mencegah Kelahiran Prematur

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: