Keberagaman Kuliner Nusantara! Inilah Resep dan Cara Membuat Woku Komo-Komo
Keberagaman Kuliner Nusantara! Inilah Resep dan Cara Membuat Woku Komo-Komo--Sumber Foto : Genpi
• Garam
• Gula
BACA JUGA:Tidur Lebih Nyaman dan Nyenyak! Begini Cara Menghilangkan Debu dalam Kamar
BACA JUGA:Mudah dan Praktis! Begini Cara Membuat Manggut Beong yang Sederhana
Bumbu Halus:
• 8 siung bawang merah
• 4 siung bawang putih
• 5 buah cabai merah keriting
• 10 buah cabai rawit
• 3 cm kunyit
• 2 cm jahe
• 3 butir kemiri, sangrai
Cara Membuat:
1. Cuci bersih komo-komo, lalu rendam dengan air jeruk nipis selama 15 menit. Bilas kembali hingga bersih.
2. Panaskan minyak dalam wajan, tumis bumbu halus hingga harum dan matang.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: