Tumis Bunga Pepaya Anti Pahit, Resep Rahasia Nasi Cepat Habis ala Dapur Rumahan
Tumis Bunga Pepaya Anti Pahit, Resep Rahasia Nasi Cepat Habis ala Dapur Rumahan--Sumber Foto : Youtube/Dapur Quinn
RMONLINE.ID – Tumis bunga pepaya, hidangan yang sering dianggap pahit, ternyata bisa menjadi kunci kelezatan yang membuat nasi cepat ludes. Dengan sentuhan resep tepat dan trik pengolahan, bunga pepaya menjelma menjadi bintang utama di meja makan. Mari kita simak resep tumis bunga pepaya yang menggugah selera dan mudah dipraktikkan.
Bahan Utama:
* 500 gram bunga pepaya segar
* 100 gram teri medan atau teri nasi
* 5 siung bawang merah, iris tipis
* 3 siung bawang putih, iris tipis
BACA JUGA:Tips dan Trik Mencegah dan Mengatasi Gangguan Eating Disorder
BACA JUGA:Ayok Kenali Gangguan Mental Depresi Mayor yang Sering Terjadi Tanpa Disadari
* 3 buah cabai merah keriting, iris serong
* 2 buah cabai rawit merah, iris serong (opsional)
* 2 lembar daun salam
* 1 ruas lengkuas, memarkan
* 1 sendok makan air asam jawa
* Garam, gula, dan penyedap rasa secukupnya
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: