Menjaga Kesehatan Mental di Tempat Kerja Itu Realistis atau Egois?

Menjaga Kesehatan Mental di Tempat Kerja Itu Realistis atau Egois?

Menjaga Kesehatan Mental di Tempat Kerja Itu Realistis atau Egois?-Ilustrasi -Berbagai Sumber

Dengan saling mendukung, kita bisa menciptakan suasana kerja yang lebih positif. Misalnya, atasan bisa memberi contoh dengan menghargai waktu istirahat dan tidak mengirim email di luar jam kerja. 

Rekan kerja juga bisa saling mendukung dengan mendengarkan satu sama lain dan memberikan dorongan moral.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: