Bukan Hal Baru! Inilah Dampaknya Penggunaan Perangkat Elektronik Berlebihan Terhadap Kesehatan Kulit

Bukan Hal Baru! Inilah Dampaknya Penggunaan Perangkat Elektronik Berlebihan Terhadap Kesehatan Kulit

Bukan Hal Baru! Inilah Dampaknya Penggunaan Perangkat Elektronik Berlebihan Terhadap Kesehatan Kulit -Ilustrasi -Berbagai Sumber

Menyebabkan Alergi

Dampak kedua akibat penggunaan perangkat elektronik secara berlebihan adalah dapat menyebabkan alergi.

Alergi perangkat elektronik bisa di akibatnya karena pada perangkat elektronik mengandung nikel dan kromium yang menyebabkan infeksi atau bahkan peradangan.

BACA JUGA:Resep Turun Temurun Perkedel Jagung Walau Sudah Adaptasi, Rasa Aslinya Tetap Dipertahankan

BACA JUGA:Butuh Modal Usaha Rp 10 Juta Hingga Rp 500 Juta, Bisa Ajukan 5 Jenis KUR Mandiri Ini

Menyebabkan Timbulnya Jerawat

Dampak ketiga akibat penggunaan perangkat elektronik secara berlebihan adalah dapat menyebabkan timbulnya jerawat.

Perangkat elektronik seperti Hp menjadi salah satu tempat sarang bakteri dan kuman yang dapat menyebabkan jerawat.

Hal ini karena bakteri dan kuman pada Hp dapat menempel pada kulit yang menyebabkan jerawat.

Menimbulkan Flek Hitam

Dampak lainnya akibat penggunaan perangkat elektronik secara berlebihan adalah dapat menimbulkan flek hitam.

Flek hitam terjadi akibat paparan panas dari Hp yang terjadi ketika telefon panas di tempelkan terhadap kulit.

Itulah dampak penggunaan perangkat elektronik secara berlebihan terhadap kesehatan kulit. 

Gunakanlah teknologi dengan sewajarnya dan seperlunya.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: