Belum Banyak yang Tahu, Ini Dia 5 Manfaat Asam Jawa Untuk Kesehatan Hingga Kecantikan Kulit

Belum Banyak yang Tahu, Ini Dia 5 Manfaat Asam Jawa Untuk Kesehatan Hingga Kecantikan Kulit

Belum Banyak yang Tahu, Ini Dia 5 Manfaat Asam Jawa Untuk Kesehatan Hingga Kecantikan Kulit-Ilustrasi-

RADARMUKOMUKO.COM – Hingga saat ini belum banyak yang tahu bahwa ternyata asam jawa dapat memberikan manfaat yang baik untuk kesehatan serta kecantikan kulit.

Asam jawa sendiri dikenal sebagai penyedap rasa dalam masakan.

Rasa asam yang dihasilkan dari buah yang satu ini berbeda dengan asam pada umumnya, asam jawa memiliki rasa khas asam manis yang membuat masakan akan terasa lebih nikmat.

BACA JUGA:Bangun Tidur Ada Kulit yang Benjol? Bisa Jadi Ini Penyebabnya

Buah ini juga tergolong murah dan mudah ditemukan baik di pasar tradisional dan warung-warung sayuran pasti ada yang menjual asam ini.

Tergolong dalam jenis buah tropis, pohon asam jawa menghasilkan polong seperti kacang yang mengandung biji dan daging bereserat.

Fakta menariknya, selain untuk penyedap masakan, ternyata banyak juga loh manfaat asam jawa yang bisa didapatkan dari mengonsumsi air rebusannya.

Lalu, apa saja manfaat air asam jawa yang dimaksud? Dikutip dari berbagai sumber begini penjelasannya:

1. Mencegah diabetes

Di dalam asam jawa terdapat kandungan antiinflamasi yang efektif untuk perlindungan potensial dan juga meningkatkan gula darah agar tetap normal, jika dikonsumsi secara rutin oleh penderita diabetes, maka akan membantu menurunkan kadar gula darah.

2. Mengobati malaria

Sifat antibakteri, antijamur dan antimikroba di dalam asam jawa dipercaya sebagai senyawa alami yang mampu untuk membantu mengobati berbagai macam penyakit, salah satu contohnya seperti malaria.

BACA JUGA:Hilangkan Lemak Perut! Inilah Kandungan dan Manfaat Bawang Putih Untuk Mengatasi Perut Buncit

3. Menghilangkan bekas jerawat

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: