Realisasi Pajak Lebihi Target, Pendapatan Asli Daerah Mukomuko Naik Drastis
Realisasi Pajak Lebihi Target, Pendapatan Asli Daerah Mukomuko Naik Drastis--
RADARMUKOMUKO.COM - Bersumber dari 11 jenis objek pajak, Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Mukomuko mengalami kenaikan drastis. Realisasi PAD melebihi target yang sudah ditetaplan.
Adapun target yang ditetapkan sebesar Rp 16 miliar, sementara realisasinya pada tahun ini mencapai Rp 23,27 miliar.
BACA JUGA:Honorer Pemkab Mukomuko Tetap Lanjut di 2024
Diantara sumber PAD yang mengalami kenaikan drastis diantaranya:
- Pajak hotel sebesar Rp 66.517 juta
- Pajak restoran Rp 506.423 juta
- Pajak hiburan Rp 18.100 juta
- Pajak reklame Rp 151,583 juta.
- Pajak penerangan jalan berkontribusi sekitar Rp10 miliar
- Pajak parkir Rp 305.213 juta
- Pajak air tanah Rp 222.053 juta
- Pajak sarang burung walet Rp 21.400 juta
- Pajak mineral bukan logam dan batuan sebesar Rp585.428 juta
- Pajak bumi dan bangunan (PBB) sektor pedesaan dan perkotaan Rp485.354 juta
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: