Cobain Resep Camilan Akhir Pekan, Pisang Goreng Wijen Khas Thailand yang Nikmat

Cobain Resep Camilan Akhir Pekan, Pisang Goreng Wijen Khas Thailand yang Nikmat

Cobain Resep Camilan Akhir Pekan, Pisang Goreng Wijen Khas Thailand yang Nikmat--

RADARMUKOMUKO.COM – Menikmati akhir pekan seperti saat ini lebih enak dengan berkumpul bersama keluarga ditemani dengan camilan yang enak.

Salah satu camilan yang bisa kamu coba adalah Pisang Goreng Wijen ala Thailand cocok disajikan di pagi hari.

Camilan ini memiliki rasa yang manis dengan taburan wijen yang dibuat mirip seperti pisang goreng pada umumnya.

Namun, yang membedakan antara pisang goreng biasa adalah adanya penambahan wijen ke dalam adonannnya.

BACA JUGA:Resep Sambal Ijo Pedas, Gunakan Bumbu Tambahan Ini Auto Bikin Nagih

BACA JUGA:Begini Cara Merebus Kacang Hijau Gembur Tapi Tidak Pecah, Selain Direndam Semalaman Kasih Bumbu Dapur Ini

Selain itu, supaya pisang goreng wijen tidak mudah lembek, maka pisang yang digunakan sendiri adalah jenis pisang yang bertekstur seperti pisang kepok atau pisang tanduk.

Selain itu, adonan yang dibuat pun tidak menggunakan telur karena telur akan membuat pisang goreng menjadi mudah lembek.

Untuk lebih jelasnya, berikut adalah resep membuat pisang goreng wijen khas Thailand yang resepnya sudah kami rangkum dari berbagai sumber.

Bahan :

• 600 gram pisang kepok atau pisang tanduk

• 200 gram tepung terigu

• 50 gram tepung maizena

• 3 sdm gula

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: