Jarang Diketahui, Ternyata Daun Sirsak Punya Banyak Manfaat Bagi Kesehatan Tubuh

Jarang Diketahui, Ternyata Daun Sirsak Punya Banyak Manfaat Bagi Kesehatan Tubuh

Jarang Diketahui, Ternyata Daun Sirsak Punya Banyak Manfaat Bagi Kesehatan Tubuh--

Mengobati kanker adalah manfaat daun sirsak yang luar biasa untuk kesehatan. Dikutip dari jurnal dengan judul Anticancer Properties of Graviola (Annona muricata): A Comprehensive Mechanistic Review yang dilakukan oleh National Institutes of Health, ekstrak sirsak bersifat sitotoksik dan antiproliferatif yang efektif mengobati beragam jenis kanker, misalnya payudara, paru-paru, usus besar, hati, darah, prostat, serviks, mulut, kulit, dan ovarium. Kandungan yang disebut annonaceous acetogenins (AGEs) pada sirsak bersifat antikanker yang dapat mematikan sel kanker dengan cara menghalangi perkembangan protein sel kanker. Namun, masih diperlukan penelitian lebih lanjut untuk membuktikan efektivitas daun sirsak dalam mengobati kanker.

5. Menjaga tekanan darah stabil

Sirsak tinggi potasium dan zat besi, sehingga baik dikonsumsi oleh pengidap hipertensi agar tekanan darah stabil.

Untuk mendapatkan manfaat sirsak secara optimal, konsumsi air rebusan daun sirsak secara rutin sebagai minuman kesehatan.

Semoga bermanfaat.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: