Wisatawan Wajib Kenali 2 Jalur Terekstrem di Sumbar, Kalau Tidak Mau Umurmu Pendek
Wisatawan Wajib Kenali 2 Jalur Terekstrem di Sumbar, Kalau Tidak Mau Umurmu Pendek--
RADARMUKOMUKO.COM – Sumatera Barat dikenali dengan objek wisatanya. Terdapat puluhan objek wisata yang indah mulai dari wisata alam, laut hingga wisata gunung.
Namun terdapat beberapa objek wisata yang memiliki jalur terekstrem. Pengunjung wajib hati-hati jika tidak mau umurmu pendek.
Lokasi objek wisata ini akan dilalui oleh banyak pengendara pada musim libur.
BACA JUGA:Mengintip Rumah Pohon Inyiak Wisata di Bukittinggi Terbaru & Lagi Hits Dikunjungi
BACA JUGA:12 Destinasi Wisata Terbaik Pulau Sumatera, di Atas Awan hingga Sungai
Di sini pengunjung harus menghadapi kondisi jalan yang berliku dan menanjak.
Tapi, itu adalah bagian dari keseruan berwisata ke ranah Tuah sakato.
Meski dihadapkan dengan jalanan yang menanjak, pengunjung akan disuguhi pemandangan yang indah.
Pemandangan yang membuat perjuangan di perjalanan tergantikan.
Akses menuju lokasi wisata di Sumatera Barat memiliki kondisi yang beragam, tidak hanya berliku juga terdapat jurang yang curam.
Banyak di antaranya kondisi jalan yang menanjak bahkan dengan tingkat kemiringan yang cukup tinggi.
Kondisi demikian membuat wisatawan harus ekstra hati-hati. Jangan sampai liburan Anda terganggu insiden yang tak diinginkan selama perjalanan.
Berikut jalur terekstrem yang dapat kami rangkum”
1. Mandeh
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: