12 Destinasi Wisata Terbaik Pulau Sumatera, di Atas Awan hingga Sungai

12 Destinasi Wisata Terbaik Pulau Sumatera, di Atas Awan hingga Sungai

12 Destinasi Wisata Terbaik Pulau Sumatera, di Atas Awan hingga Sungai -Instagram : @muhammadfikriiakbar & indonesia.travel-

Volume airnya terbilang besar sehingga begitu menawan, dengan alam yang alami akan membuat Anda betah berlama lama di tempat satu ini. Yang jelas akan menghempas semua penat yang melanda.

Juga disana ada wisata Jembatan Pedestrian dan Menara Gentala Arasy serta lainnya.

12. Pantai Pasir Panjang

Pantai dengan garis pantai sepanjang 7km ini memang menjadi garis pantai paling panjang di Indonesia dan garis surut hingga 500 meter. 

Hal ini dikarenakan tidak ada batu karang yang menghalangi ombak. Pinggiran pantainya dipenuhi jajaran pohon kepala sehingga nuansa pantainya begitu terasa. 

Dilengkapi dengan fasilitas yang lengkap, menjadikan Pantai Pasir Panjang begitu terkenal dan favorit.

BACA JUGA:Dikenal Keindahannya, Inilah Objek Wisata Indonesia yang Sering Dikunjungi Pelancong Asing

BACA JUGA:Kota Tua Jakarta Destinasi Wisata Gudang Sejarah

Juga banyak wisata lain, seperti danau dendam tak sudah, kebun tea curup, danau nibung Mukomuko dan lainnya, yang pasti Bengkulu terkenal dengan wisata pantai dan alamnya.

Demikian 12 destiinasi wisata yang mungkin cocok anda datangi saat berkunjung ke daerah tersebut. Semoga informasi ini bermanfaat.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: