10 Daftar Ponsel yang Sulit Diperbaiki Apabila Sudah Rusak, Jangan Sampai Salah Beli

10 Daftar Ponsel yang Sulit Diperbaiki Apabila Sudah Rusak, Jangan Sampai Salah Beli

Ponsel rusak sulit diperbaiki--

RADARMUKOMUKO.COM - Salah satu hal yang penting yang tidak boleh dilewatkan sebelum membeli ponsel baru adalah memgetahui tingkat kesulitan perangkat saat diperbaiki apabila telah rusak.

Mengapa hal ini sangat pentong? Karena, apabila sewaktu-waktu ponsel tersebut rusak, ponsel dengan tingkat kesulitan perbaikan yang rendah akan lebih mudah diperbaiki daripada ponsel dengan tingkat perbaikan yang sulit.

BACA JUGA:Pekerjaan-pekerjaan Ini Akan Hilang Di Masa Depan, Pekerjaan Apa Sajakah Itu?

Adapun salah satu faktor yang menentukan ponsel tersebut termasuk dalam golongan sulit diperbaiki atau tidak adalah dengan adanya ketersediaan suku cadang, akses informasi, dan intruksi yang tersedia di internet, serta lama waktu perbaikan.

Melansir dari Gizmochina, Google Pixel 7 keluaran tahun 2022 didapatkan sebagai ponsel yang paling sulit diperbaiki. Bahkan, untuk rata rata kerusakan ringan hp ini membutuhkan waktu selama 60,3 menit untuk memberbaikinya.

Selain itu, terdapat 10 ponsel yang termasuk dalam ponsel yang susah diperbaiki ketika rusak. Ponsel-ponsel tersebut adalab:

1. Google pixel 7

2. Samsung Galaxy note 10

3. iPhone SE Gen-3

4. Redmi note 7

5. Xiaomi Mi 9

6. Huawei P30 Pro

7. Redmi Note 11

8. Google Pixel 3a XL

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: