Ingat, Sayur Serta buah ini dapat menjaga Kesehatan Mata, Berikut Buah Apa Saja Dan Kandunganya
Sayur-sayuran baik untuk kesehatan mata-Ilustrasi-Pixabay
BACA JUGA:Manfaat Buah Tomat Kaya Vitamin, Cocok Buat Ibu Hamil dan Kesehatan Jantung
Tak hanya Beta karoten, ubi jalar juga memiliki kandungan Vitamin C. Cara konsumsi ubi jalar juga bisa dengan berbagai cara salah satunya dengan di rebus.
6. Kacang-Kacangan
Kandungan yang dimiliki oleh kacang-kacangan adalah omega-3. Diketahui omega-3 bermanfaat untuk menjaga kesehatan mata agar tidak terjadi mata kerin
Tak hanya itu, kacang-kacangan juga memiliki vitamin E yang bisa melindungi sel mata dari radikal bebas yang dapat merusak mata.
Itulah buah-buahan yang bisa dikonsumsi untuk menjaga kesehatan mata. Jaga kesehatan mata agar tidak mengganggu aktivitas keseharian kita, dikutip dari siloamhospital.com.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: