Rekomendasi Olahraga di Rumah Tanpa Alat Bantu, Tubuh Sehat Pengeluaran Tetap Terjaga

Rekomendasi Olahraga di Rumah Tanpa Alat Bantu, Tubuh Sehat Pengeluaran Tetap Terjaga

Rekomendasi Olahraga di Rumah Tanpa Alat Bantu, Tubuh Sehat Pengeluaran Tetap Terjaga--Sumber Foto : fwd.co.id

RMONLINE.ID - Di tengah kesibukan dan keterbatasan waktu untuk pergi ke gym, berolahraga di rumah menjadi solusi praktis untuk menjaga kebugaran tubuh. 

Tanpa perlu peralatan mahal atau ruang khusus, Anda dapat tetap aktif dan sehat dengan melakukan gerakan-gerakan sederhana namun efektif berikut ini.

1. Jalan di Tempat

Jalan di tempat merupakan cara sederhana untuk meningkatkan detak jantung dan membakar kalori.

Lakukan selama 15-20 menit dengan mengangkat lutut setinggi pinggang untuk hasil maksimal. Aktivitas ini dapat dilakukan sambil menonton TV atau mendengarkan musik favorit Anda.

BACA JUGA:Resep dan Cara Membuat Waffle Ala Resto dari Rumah: Rasakan Kelezatan di Ujung Lidah

BACA JUGA:6 Cara Mengajarkan Adab pada Anak, Pentingnya Adab di Era Sekarang yang Mulai Pudar

2. Jumping Jack

Gerakan klasik ini sangat efektif untuk melatih seluruh tubuh dan meningkatkan kardiovaskular:

•  Mulai dengan posisi berdiri tegak

•  Lompat sambil merentangkan kaki dan mengangkat tangan ke atas

•  Kembali ke posisi awal dengan melompat

•  Lakukan 3 set dengan 20 repetisi per set

3. Leg Lift

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: