Suka Gugup di Situasi Baru! Mari Kenali Istilah Butterfly Stomach dan Cara Mengatasinya

Suka Gugup di Situasi Baru! Mari Kenali Istilah Butterfly Stomach dan Cara Mengatasinya

Suka Gugup di Situasi Baru! Mari Kenali Istilah Butterfly Stomach dan Cara Mengatasinya--Sumber Foto : Halosehat

RMONLINE.ID - Butterfly stomach, atau yang sering disebut juga sebagai "kupu-kupu di perut", adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan sensasi menggelitik atau bergetar di area perut. 

Sensasi ini sering dikaitkan dengan perasaan gugup, cemas, atau bahkan jatuh cinta. Meskipun bukan istilah medis resmi, butterfly stomach adalah fenomena yang umum dialami oleh banyak orang dalam berbagai situasi.

BACA JUGA:Ciri-Ciri Perempuan dengan Kepribadian INFJ yang Unik

BACA JUGA:Marketing Analyst! Begini Peran dan Tugas yang Dikerjakan Marketing Analyst

Sensasi butterfly stomach dapat dipicu oleh berbagai faktor:

Kecemasan

Saat menghadapi situasi yang menegangkan seperti berbicara di depan umum atau wawancara kerja.

Antisipasi dan Stress

Menunggu hasil yang penting atau sebelum acara besar atau ketika menghadapi tekanan atau deadlines.

Kegembiraan

Saat mengalami hal yang sangat menyenangkan atau bertemu orang yang disukai.

BACA JUGA:Tidur Lebih Nyaman dan Nyenyak! Begini Cara Menghilangkan Debu dalam Kamar

BACA JUGA:Resep dan Cara Membuat Lesah Khas Magelang yang Praktis dan Bikin Nagih

Perubahan Hormon

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: