Lembut dan Bikin Nagih! Yuk Cobain Resep Mougam yang Sederhana dan Praktis Ini

Lembut dan Bikin Nagih! Yuk Cobain Resep Mougam yang Sederhana dan Praktis Ini

Lembut dan Bikin Nagih! Yuk Cobain Resep Mougam yang Sederhana dan Praktis Ini-Ilustrasi-Berbagai Sumber

RMONLINE.ID -  Palembang, kota yang terkenal dengan pempek dan tekwan, ternyata juga menyimpan kekayaan kuliner manis yang tak kalah menggoda. 

Salah satunya adalah Mougam, kue basah tradisional yang memikat hati dengan kelembutan dan cita rasanya yang khas. 

BACA JUGA:Si Merah yang Menggoda! Inilah Berbagai Manfaat Buah Jamaika Bagi Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Punya Aura yang Bagus! Inilah Tanda-tanda Orang Hidup Bahagia

Mari kita jelajahi resep dan cara membuat Mougam, si manis dari Bumi Sriwijaya ini.

bahan-bahan:

• 250 gram tepung ketan

• 200 ml santan kental

• 100 gram gula pasir

• 1/4 sendok teh garam

• 2 lembar daun pandan

• 100 gram kelapa parut muda

• Daun pisang untuk membungkus

Cara Membuat :

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: