Serasa Liburan ke Padang! Begini Resep dan Cara Membuat Dendeng Balado Khas Padang

Serasa Liburan ke Padang! Begini Resep dan Cara Membuat Dendeng Balado Khas Padang

Serasa Liburan ke Padang! Begini Resep dan Cara Membuat Dendeng Balado Khas Padang-Ilustrasi-Berbagai Sumber

• 3 siung bawang putih

• 1 buah tomat merah, potong kasar

• 1 sendok teh garam

BACA JUGA:Benarkah Retinol Baik Digunakan Setiap Hari? Simak Selengkapnya

BACA JUGA:Difasilitasi Distan, Pusat Kabulkan Usulan Irigasi Pompa Air Kelompok Tani Mukomuko

Cara Pembutan :

1. Persiapan Daging:

• Iris daging sapi tipis-tipis melawan serat.

• Lumuri daging dengan air jeruk nipis, gula merah, dan garam. Aduk rata dan diamkan selama 30 menit agar bumbu meresap.

• Jemur daging di bawah sinar matahari atau panggang dalam oven suhu rendah (100°C) selama 2-3 jam hingga kering.

2. Menggoreng Daging:

• Panaskan minyak dalam wajan.

• Goreng daging yang sudah kering hingga berwarna kecokelatan dan renyah.

• Angkat dan tiriskan. Setelah dingin, pukul-pukul daging agar lebih empuk.

3. Membuat Bumbu Balado:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: