Tak Banyak yang Tahu, Inilah Kandungan dan Manfaat Santan Bagi Kesehatan Kulit

Tak Banyak yang Tahu, Inilah Kandungan dan Manfaat Santan Bagi Kesehatan Kulit

Tak Banyak yang Tahu, Inilah Kandungan dan Manfaat Santan Bagi Kesehatan Kulit-Ilustrasi -Berbagai Sumber

RMONLINE.ID - Santan merupakan salah satu ekstrak dari buah kelapa yang di parut.

Santan biasanya dimanfaatkan sebagai kuah ketika memasak rendang, atau masakan lainnya. 

Santan memiliki warna khas berubah putih yang memberikan sensasi gurih bagi makanan.

Selain sebagai kuah makanan rendang, santan juga dapat di jadikan sebagai minuman es.

BACA JUGA:Diklaim Ampuh Menghilangkan Overthinking, Begini Cara Menerapkan Stoicisme Mindset

BACA JUGA:Kebiasaan Kamu Dalam Bermedia Sosial Ternyata Berpengaruh dengan Kepribadian-Kepribadian Ini

santan memiliki berbagai kandungan yang melimpah dan bermanfaat bagi kesehatan kulit.

Berikut ini berbagai kandungan yang dimiliki santan.

• Kalori

• Mangan

• Karbohidrat

• Folat

• Serat

• Vitamin C

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: