Jarang Diketahui! Inilah Manfaat dari Terong Putih Bagi Kesehatan
Jarang Diketahui! Inilah Manfaat dari Terong Putih Bagi Kesehatan-Ilustrasi-Berbagai Sumber
Kandungan-kandungan tersebut bermanfaat untuk menjaga dan meningkatkan kesehatan tubuh.
Berikut ini berbagai manfaat terong putih bagi kesehatan.
Menjaga Kesehatan Tulang
Manfaat pertama dari terong putih adalah dapat membantu menjaga dan meningkatkan kesehatan tulang.
Hal ini karena dalam terong putih memiliki kandungan vitamin K yang bermanfaat untuk tulang.
BACA JUGA:Awas Berbahaya Bagi Kesehatan, Inilah Tanda-tanda Usus Kalian Kotor
BACA JUGA:Terapkan Hidup Sehat untuk Cegah Diabetes, Begini Cara Mengatur Porsi Makan Sehari-hari
Meningkatkan Sistem Imun
Manfaat kedua dari terong putih adalah dapat membantu dan menjaga sistem imun tubuh.
Sistem imun bermanfaat untuk mencegah terjadinya infeksi bakteri maupun virus penyebab penyakit.
Manfaat ini diperoleh karena dalam terong putih memiliki kandungan vitamin C.
Menjaga Kesehatan Sistem Pencernaan
Manfaat ketiga dari terong putih adalah dapat menjaga kesehatan sistem pencernaan.
Hal ini karena dalam terong putih juga memiliki kandungan serat yang dapat mencegah sembelit.
Menjaga Kesehatan Mata
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: