Inilah Manfaat Puasa Sunnah Syawal Bagi yang Menjalankannya yang Jarang Diketahui
Inilah Manfaat Puasa Sunnah Syawal Bagi yang Menjalankannya yang Jarang Diketahui-Ilustrasi -Berbagai Sumber
Manfaat kedua dari menjalankan ibadah puasa sunnah syawal adalah akan mendekatkan diri kepada Allah SWT.
Hal ini seperti yang telah di sebutkan dalam Hadis Muslim yang menyatakan bahwa amalan manusia adalah amalan untuk dirinya sendiri kecuali amalan puasa.
Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh
Bukan hanya bermanfaat bagi mendekatkan diri kepada Allah SWT serta mendapatkan pahala akhirat.
BACA JUGA:Ternyata Tidak Hanya di Indonesia, Negara-Negara Ini Juga Memiliki Ketupat Pada Hari Raya Idul Fitri
BACA JUGA:Menjadi Tradisi Lebaran di Indonesia, Inilah Sejarah Lebaran Ketupat di Indonesia
Menjalankan ibadah puasa sunnah syawal juga memberikan manfaat untuk membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh.
Hal ini dikarenakan pada saat menjalankan puasa, tubuh akan menahan lapar dan haus yang dapat meningkatkan produksi sel darah putih.
Akibatnya sel-sel darah putih akan teregenerasi dan dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh.
Mencegah dan Mengatasi Masalah Sistem Pencernaan
Terakhir berpuasa juga bermanfaat untuk membantu mencegah dan mengatasi masalah sistem pencernaan.
Itulah berbagai manfaat menjalankan puasa sunnah syawal. Semoga bermanfaat.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: