Jangan Berlebihan, Karena yang Berlebihan Tidak Baik!! Inilah Dampak Jalan Kaki Berlebihan

Jangan Berlebihan, Karena yang Berlebihan Tidak Baik!! Inilah Dampak Jalan Kaki Berlebihan

Jangan Berlebihan, Karena yang Berlebihan Tidak Baik!! Inilah Dampak Jalan Kaki Berlebihan-Ilustrasi-Berbagai Sumber

Dampak buruk kedua dari berjalan kaki terlalu lama adalah menyebabkan risiko kelelahan.

Rasa kelelahan muncul disebabkan karena adanya energi pada tubuh terkuras habis serta tidak terdapat cukup waktu untuk beristirahat.

3. Menyebabkan Masalah Tulang Belakang

Dampak bahaya ketiga dari berjalan berlebihan adalah menyebabkan masalah kesehatan tulang belakang.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Makanan yang Dapat Meredakan Nyeri Haid dan Bantu Ringankan Kram Perut

BACA JUGA:Sering Sakit Perut Saat Menstruasi? Ini 5 Cara Meredakan Rasa Nyeri Haid yang Tak Tertahankan

Hal ini biasanya terjadi akibat sepatu serta intensitas waktu yang digunakan untuk berjalan kaki tidak sesuai sehingga menyebabkan stres pada tulang belakang.

Akibatnya akan menyebabkan terjadi gangguan tulang belakang seperti lordosis dan kifosis.

4. Kehilangan Cairan Tubuh

Dampak terakhir yang diakibatkan karena kelebihan berjalan kaki adalah kehilangan cairan tubuh.

Hal ini karena tubuh terus-menerus mengeluarkan cairan dalam tubuh tanpa disertai dengan asupan cairan yang berakibat tubuh menjadi dehidrasi.

Akibat dari dehidrasi bisa mengakibatkan gangguan kesehatan lain seperti pusing, lelah, bahkan pingsan.

Itulah dampak bahaya bagi kesehatan akibat berjalan kaki berlebihan. Untuk mencegah terjadinya berjalan kaki berlebihan maka aturlah jadwal dan waktu untuk melakukan jalan kaki.

Tetap jaga kesehatan.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: