Ingin Masang Kawat Gigi? Simak Berikut Ini Prosedurnya
Ingin Masang Kawat Gigi? Simak Berikut Ini Prosedurnya --
Pasca Pemasangan Behel
Pada hari pertama pemasangan behel maka akan terasa tidak nyaman dan gigi akan terasa nyeri beberapa hari.
Dokter akan memberikan sikat gigi khusus untuk menggosok gigi agar bersih setelah makan.
Cek Up
Setelah pemasangan beberapa hari behel, lakukan cek up rutin ke dokter untuk memastikan behel dalam kondisi kawat tetap serta di lakukan penggantian kawat gigi.
BACA JUGA:Ini Penanganan dan Pengobatan Penyakit Hipermetropi Atau Rabun Dekat
Pelepasan Behel
Langkah terakhir adalah proses pelepasan behel. Behel akan di lepas dengan cara lem akan di pecah dengan secara berhati-hati dan bersih.
Itulah prosedur untuk memasang behel. Semoga bermanfaat.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: