Aromanya Bikin Ngiler, Ternyata Begini Cara Membuat Pempek Panggang Tanpa Ikan yang Mudah dan Anti Praktis
Aromanya Bikin Ngiler, Ternyata Begini Cara Membuat Pempek Panggang Tanpa Ikan yang Mudah dan Anti Praktis--
RADARMUKOMUKO.COM – Halo para pecinta pempek, pastinya sudah tidak asing lagi dengan pempek panggang. Jika pempek biasanya di rebus atau digoreng, pempek yang satu ini justru di panggang hingga memiliki aroma yang bikin nagih dengan isian yang nikmat.
Ternyata membuat pempek panggang tidak begitu sulit loh, bahkan kamu bisa membuat pempek yang satu ini tanpa menggunakan ikan sebagai bahan utamanya. pempek panggang biasanya berisi campuran udang kering, kecap manis dan juga cabai yang hasilnya dijamin memanjakan lidah.
BACA JUGA:Vietnam, Negara dengan Kuliner Khas yang Unik dan Lezat
Langsung saja, anda bisa dengan mudah membuatnya di rumah menggunakan resep yang sebelumnya sudah dikutip dari berbagai sumber.
Bahan-bahan:
• 1/4 tepung terigu
• 1/4 tepung sagu
• 750 ml air mendidih
• 1 sdm garam halus
Bahan isian:
• 1/2 ons udang ragu (udang ebi)
• 2 sdm kecap manis
• 1/2 ons cabai rawit
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: