Pernah Mendesain Bangunan Masjid di Palestina, Inilah 10 Monumen Karya Ridwan Kamil yang Megah Nan Menakjubkan

Pernah Mendesain Bangunan Masjid di Palestina, Inilah 10 Monumen Karya Ridwan Kamil yang Megah Nan Menakjubkan

Pernah Mendesain Bangunan Masjid di Palestina, Inilah 10 Monumen Karya Ridwan Kamil yang Megah Nan Menakjubkan--

RADARMUKOMUKO.COMRidwan Kamil adalah salah seorang mantan pemimpin Jawa Barat.

Nama Ridwan Kamil semakin tersohor dengan kemampuannya menjabat sebagai seorang gubernur.

Selain itu, sosoknya juga seorang arsitektur. Hal ini terbukti dari beberapa bangunan yang memiliki desain megah yang di desain olehnya.

BACA JUGA:Sejarah Palestina Yang Pertama Akui Kemerdekaan Indonesia dan Turut Cari Dukungan Negara Lain

BACA JUGA:779 Hektare Lahan Sawah Selagan Raya Menghilang, Tersisa 671 Hektare

Bahkan ia juga pernah mendesain bangunan masjid di Palestina.

Nah berikut ini 10 monumen karya Ridwan Kamil.

1. Rumah Botol – Kota Bandung

Bangunan pertama yang di desain oleh Ridwan Kamil adalah Rumah Botol yang di bangun di Kota Bandung.

Bangunan ini di bangun dengan menggunakan botol-botol bekas sebanyak 30 ribu botol.

Bangunan yang di bangun dengan bahan yang sederhana ini terlihat sangat mewah.

2. Museum Tsunami Aceh di Aceh

Bangunan kedua yang di desain oleh Ridwan Kamil adalah sebuah bangunan Museum Tsunami Aceh yang di  bangun sebagai tempat untuk mengenang para korban Tsunami Aceh pada tahun 2004.

BACA JUGA:Resep Rumahan Simpel dan Enak, Ini Dia Gulai Tebu Telur yang Kental dan Sedap

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: