8 Tips Melatih Anak Agar Cepat Jalan, Jangan Keseringan Digendong dan Selalu Beri Pujian

8 Tips Melatih Anak Agar Cepat Jalan, Jangan Keseringan Digendong dan Selalu Beri Pujian

8 Tips Melatih Anak Agar Cepat Jalan, Jangan Keseringan Digendong dan Selalu Beri Pujian--

5. Biasakan Tanpa alas kaki

Dari berbagai pendapat ahli, bertelanjang kaki bisa membantu anak merasakan permukaan, mengembangkan postur tertentu yang mungkin tidak terjadi dengan gunakan sepatu. Bahkan tak jarang orang tua melatih anaknya menginjak rumput atau tanah dengan tanpa alas kaki.

BACA JUGA:Kemarau Berdampak Positif dan Negatif Bagi Nelayan, Tangkapan Melimpah Tapi Ada Kendala Melaut

BACA JUGA:Anda Terkena Bisul Bukan Karena Terlalu Sering Mengkonsumsi Telur, Tapi Karena Hal Ini

6. Buat pancingan

Yang juga bisa dilakukan dengan membuat pacinga, seperti menarok mainannya lebih dinggi agar anak berupata mengjangkaunya dengan tetap berdiri atau mecoba melangkah.

7. Beri Contoh

Selalu beri contoh pada anak bagaimana cara bergerak, juga tidak ada salahnya sering-sering mengajak anak bermain dengan teman sebayanya atau menyaksikan anak-anak yang sudah lebih pintar berjalan.

8. Beri pujian atau tepuk tangan

Saat anak berhasil mencoba berdiri dan mencoba satu langkah, beri pujian dengan tepuh tangan penuh tawa dan kebahagiaan. Ini akan membuat anak semakin semangat dan akan semakin aktif mencoba berdiri dan melangkah.

Demikian diantara beberapa tips mengajar anak biar cepat bisa jalan dengan baik.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: