Mengenal Jenis-jenis Rumah Adat Tradisional Kalimantan Selatan, Ada Rumah Gajah Manyusu

Mengenal Jenis-jenis Rumah Adat Tradisional Kalimantan Selatan, Ada Rumah Gajah Manyusu

Mengenal Jenis-jenis Rumah Adat Tradisional Kalimantan Selatan, Ada Rumah Gajah Manyusu--

Perbedaan rumah ini dengan rumah Bubungan Tinggi adalah adanya atap perisai yang di sebut atap gajah.

4.  Rumah Adat Palimbang

Rumah adat Palimbang merupakan salah satu rumah adat dari Kalimantan Selatan. Rumah adat Palimbang merupakan rumah yang di gunakan sebagai tokoh ulama.

ciri khas dari rumah adat Palimbang adalah atapnya yang berbentuk tebar layar serta atap sengkuap.

BACA JUGA:Menilik dan Mengenal Rumah Adat Sumatera Selatan Beserta Filofosinya

BACA JUGA:Belanda Pernah Melarang Pelacuran, Banyak Serdadu Terserang Penyakit K3lamin

5.  Rumah Adat Tadah Alas

Terakhir rumah adat Kalimantan Selatan adalah rumah adat Tadah Alas. Rumah adat ini memiliki ciri khas berupa konopi yang merupakan lapisan atap perisai di depan rumah.

Ciri khas bangunan rumah adat tradisional Kalimantan Selatan secara umum adalah memiliki motif flora serta jumlah anak tangga yang ganjil.*

Sumber di kutip dari rumah.com dan orami.co.id

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: