Mengenang Violet Jessop, Pramugari Kapal yang Selamat dari Kapal Titanic, Kisahnya Dikenang Dunia
Mengenang Violet Jessop, Pramugari Kapal yang Selamat dari Kapal Titanic, Kisahnya Dikenang Dunia--
Kemudian, dua tahun berikutnya tepatnya pada tahun 1810, ia pun bergabung dengan White Star Line untuk bekerja di kapal penumpang.
Adapun kepal pertama yang menjadi tempat kerja violet bernama kapal Majestic.
Kemudian, ia pun bergandung dengan RMS Olympic pada 1910, dan bertugas di kapal yang melayani jalur Adriatik dan Oseanrik.
BACA JUGA:Sejarah dan Asal-Usul Aceh, Provinsi dengan Peraturan dan Syariat Islam dalam Menjalankan Kehidupan
Violet terpaksa bekerja dengan jam kerja yang sangat panjang dengan gaji minimum sekitar 2,1 Poundsterling per bulan yang apabila di rupiahkan sekitar Rp36.900.
Setelah mengabdi selama satu tahun di Olympic, ia pun mengalami insiden kecelakan setelah kapal yang ditumpanginya tersebut bertabrakan dengan HMS Hawke.
RMS Hawke sendiri merupakan kapal perang Inggris yang dirancang untuk menenggelamkan setiap kapal yang menabraknya.
Akibat dari insiden tersebut, kedua kapal mengalami kerusakan parah dimana Lumbung kapal Olympic hancur.
Namun ajaibnya, kapal tersebut tidak tenggelam.
Setelah kejadian tersebut, kapal Olympic pun langsung bergegas untuk menuju ke tepian dan akhirnya berhasil tiba di pelabuhan.
Violet beserta penumpang di kapal Olympic pun selamat dan turun dengan tanpa luka.
Di Kapal Olympic tersebut, Violet bekerja sebagai pelayanan kelas VIP. Kemudian, ia pun berpindah tugas ke kapal RMS Titanic pada tahun 1912.
Belum genap satu tahun ia bekerja dengan Titanic, ia pun kembali mengalami insiden kecelakaan dengan Titanic.
Saat kapal Titanic menabrak Gunung Es, saat itu violate sedang berada di tempat tidurnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: