3 Hal yang Kita Anggap Sopan, Ternyata Tidak Disukai oleh Pramugari Saat di Pesawat, Apa Sajakah Itu?

3 Hal yang Kita Anggap Sopan, Ternyata Tidak Disukai oleh Pramugari Saat di Pesawat, Apa Sajakah Itu?

3 Hal yang Kita Anggap Sopan, Ternyata Tidak Disukai oleh Pramugari Saat di Pesawat, Apa Sajakah Itu?--

RADARMUKOMUKO.COM – Transportasi udara yaitu pesawat merupakan salah satu transportasi yang cukup dinikmati.

Bagaimana tidak, dengan adanya pesawat ini, seseorang dapat dengan mudah melakukan perjalanan yang jaraknya sangat jauh hanya dalam waktu hitungan jam saja.

Agar para penumpang dapat menikmati perjalanan dengan aman dan nyaman, terdapat pramugari yang bertugas untuk melayani dan membantu penumpang saat berada di pesawat.

BACA JUGA:Resep Bumbu Pecel Praktis yang Gurih, Manis dan Enak, Begini Cara Buatnya

Biasanya, pramugari akan membantu para penumpang untuk menemukan kursi sesuai nomor, memberikan makanan, serta membantu saat dibutuhkan.

Meski begitu, terkadang sebagai penumpang kita merasa kasihan kepada mereka sehingga berusaha untuk melakukan sesuatu sendiri di pesawat tanpa bantuan pramugari.

Meskipun terkesan sopan, ternyata hal tersebut tidak terlalu disukai oleh pramugari. Selain itu, terdapat beberapa hal yang kira anggap sopan, ternyata tidak disukai oleh para pramugari.

Apa sajakah itu, berikut adalah daftarnya.

1. Berterima kasih kepada pilot

Saat melakukan perjalanan biasanya kita akan memberikan apresiasi dan berterima kasih kepada sopir yang membawa kendaraan yang kita tumpangi.

Mengucapkan terima kasih kepada pilot, ternyata dapat membuat para pramugari tidak terlalu suka.

Pasalnya, mereka seringkali dilupakan dan dianggap tidak ada. Padahal, saat berada di dalam pesawat pramugarilah yang cenderung lebih banyak membantu para penumpang dari pada pilot.

BACA JUGA:Resep Topping Mie ayam Daging dan Jeroan dengan Bumbu Meresap yang Super Sedap

Maka dari itu, kita juga perlu memberikan ucapan terima kasih kepada pramugari ketika perjalanan telah usai.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: