Resep Pempek Lembut dan Gurih Tanpa Ikan dan Telur Anti Gagal
Resep Pempek Lembut dan Gurih Tanpa Ikan dan Telur Anti Gagal--
RADARMUKOMUKO.COM – Pempek adalah makanan khas dari Sumatra Selatan, rasanya yang gurih dan kenyal membuat makanan yang satu ini di sukai banyak orang.
Umumnya, pempek dibuat dengan menggunakan campuran ikan. Tapi ternyata pempek juga bisa dibuat tanpa ikan namun rasanya tetap enak dan bikin nagih.
BACA JUGA:Sanksi Bagi Gadis Baduy Jika Dinikahi Pria dari Luar dan Syarat Yang Harus Dipenuhi Seberat Ini
Langsung saja kita bahas resepnya ya.
Bahan-bahan:
• 1 kg tepung terigu
• 1 kg tepung tapioka
• 4 bks penyedap rasa (saya pakai masako ayam)
• Garam secukupnya
• Bawang putih 6-8 siung
• Air secukupnya
BACA JUGA:Mahalnya Biaya Pernikahan Suku Kalaidzhi Bulgaria Wanita Muda Harus Ikut Pasar Ini
Cara membuat:
1. Letakkan 1 kg tepung tapioka ke dalam wadah besar, tambahkan garam dan penyedap rasa. Aduk rata.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: