Inilah Alasan Mengapa Negara-Negara Kaya di Dunia Tidak Membuat Ulang Kapal Titanic

Inilah Alasan Mengapa Negara-Negara Kaya di Dunia Tidak Membuat Ulang Kapal Titanic

Kapal Titanic--

RADARMUKOMUKO.COM - Tragedi tenggelamnya Kapal Titanic menyita perhatian orang diberbagai dunia. 

Karena Kapal Titanic adalah salah satu kapal terbesar terbesar dan termewah yang memiliki penumpang terbanyak yang pernah dibuat pada zamannya. 

Kapal ini dibangun di Belfast Irlandia, oleh galangan kapal Harland and Wolff, atas pesanan dari perusahaan pelayaran White Star Line. 

BACA JUGA:Made Ariance Percaya Diri Bawa 2 Tembang Daerah Mukomuko di Ajang AKI 2023 di Kota Bengkulu

Titanic merupakan salah satu dari tiga kapal samudra kelas Olympic, bersama dengan saudara-saudaranya, Olympic dan Britannic.

Titanic memulai pelayaran perdananya dari Southampton, Inggris, menuju New York, Amerika Serikat, pada 10 April 1912. 

Kapal ini mampu mengangkut 2.224 penumpang dan 892 awak kapal, dari berbagai kelas sosial dan latar belakang. 

Di antara penumpangnya terdapat beberapa orang terkaya di dunia saat itu, seperti John Jacob Astor, Benjamin Guggenheim, dan Isidor Straus.

Namun, pelayaran perdana Titanic berakhir dengan tragedi. Pada malam 14 April 1912, kapal ini diduga menabrak sebuah gunung es di Samudra.

BACA JUGA:7 Suku Pendatang di Indonesia Yang Sudah Ada Berabad-abad

Atlantik Utara dan akhirnya tenggelam dalam waktu kurang dari tiga jam. 

Dari total 2.208 orang yang berada di kapal, hanya 712 orang yang selamat. 

Sebagian besar korban tewas karena tenggelam atau kedinginan.

Tenggelamnya Titanic menimbulkan banyak pertanyaan dan kontroversi. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: