Caleg Ala "Aldi Taher" Mukomuko, Ojek Warman Terdaftar Caleg Dua Parpol
Caleg terdaftar di dua parpol-Radar Mumuko-Amris
“Mana boleh nyaleg di dua partai politik, harus memilih salah satunya,” tegas Irsyad.
Ketua DPD PKS Mukomuko, M. Donner membenarkan jika Ojek Warman terdaftar sebagai caleg PKS. Namun terkait juga masuk di caleg PPP, pihaknya akan menyerahan pada yang bersangkutan untuk memilih nalon di parpol mana.
“Tidak ada apa-apa, nanti akan ketemu disatu titik, yang bersangkutan memilih di parpol mana,” tutupnya.
Senada juga disampaikan hal serupa. Namun ia memastikan Ojek Warman tetap di PPP karena ia merupakan ketua OKK PPP. Namanya juga di caleg PPP berada pada nomor urut 1.
"Tetap di PPP nantinya, karena dia caleg nomor I," kata ketua DPC PPP Frenky Janas 31 mei 2023.*
BACA JUGA:8 Fraksi Parpol Tolak Pemilu Sistem Tertutup, Ancam Cabut Kewenangan MK
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: