Waspada Tsunami, Berikut Tanda-tanda akan Terjadi Tsunami

Waspada Tsunami, Berikut Tanda-tanda akan Terjadi Tsunami

Ilustrasi Tsunami--berbagai sumber

RADARMUKOMUKO.COM - RADARMUKOMUKO.disway.id/listtag/2/tsunami">Tsunami adalah bencana alam yang terjadi dari gelombang air laut yang terjadi akibat adanya pergeserak lempengan bumi di bawah laut.

Untuk itu perlu kewaspadaan dalam untuk menjaga diri dari ancaman bencana tsunami. Berikut tanda-tanda yang dapat di jadikan sebagai ciri akan terjadinya tsunami :

 

1. Gempa Besar

Gempa merupakan bentuk bencana alam yang dapat menjadi penyebab terjadinya tsunami. 

 

Biasanya gempa yang dapat menyebabkan tsunami merupakan gempa dengan kekuatan magnitudi yang lebih dari 7, yang kemudian di ikuti dengan surutnya air laut.

BACA JUGA:Mudik Gratis, Rute Mukomuko-Bengkulu Ongkos Travel Ditanggung Polres, Segera Pesan Sebelum Jam Ini

2. Surutnya Air laut

Surutnya air laut setelah adanya gempa besar dapat di identifikasi akan terjadinya tsunami. 

 

Hal ini terjadi karena lapisan lempeng bumi yang di bawah laut mengalami pergeseran sehingga air laut akan mengalami penyurutan yang cepat dalam waktu singkat.

 

3. Perilaku Hewan Sekitar

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: