Pemkab Mukomuko Gelar Pelatihan Berbasis Kompetensi, Tingkatkan Produktivitas dan Keterampilan Masyarakat

Pemkab Mukomuko Gelar Pelatihan Berbasis Kompetensi, Tingkatkan Produktivitas dan Keterampilan Masyarakat

Pemkab Mukomuko Gelar Pelatihan Berbasis Kompetensi, Tingkatkan Produktivitas dan Keterampilan Masyarakat -Istimewa-radarmukomuko.com

BACA JUGA:Pemkab Mukomuko Awasi Peredaran Produk Expired

Kemudian kejuruan bakery dengan lama pelatihan 180 jam atau 23 hari, pemasangan instalasi listrik bangunan sederhana 260 jam atau 33 hari, menjahit pakaian dengan mesin 260 jam atau 33 hari, dan pratical office advance 260 jam juga 33 hari. 

‘’Masing-masing peserta pelatihan ini tersebar di beberapa wilayah kecamatan di Kabupaten Mukomuko. Target kita, setelah tamat belajar nanti, peserta benar-benar bisa bersaing di dunia usaha,’’ demikian Bambang. (adv)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: