Sinar Biru Pada Ponsel Ternyata Dapat Mempengaruhi Daya Ingat Kalangan Remaja. Ini Penjelasannya!

Sinar Biru Pada Ponsel Ternyata Dapat Mempengaruhi Daya Ingat Kalangan Remaja. Ini Penjelasannya!

Sinar Biru Pada Ponsel Ternyata Dapat Mempengaruhi Daya Ingat Kalangan Remaja-ilustrasi-pexels

RADARMUKOMUKO.COM - Penggunaan ponsel pada berbagai kalangan kini sudah menjadi kewajiban. Saat ini, ponsel sudah menyatu dengan kehidupan manusia sehingga sudah mustahil sekali untuk dilepaskan.

Saking pentingnya penggunaan ponsel saat ini, bahkan ponsel kini merupakan barang yang memiliki derajat yang sama seperti sandang, pangan, dan papan.

BACA JUGA:Pemilu 2024, Nyoblos Harus di TPS Sesuai Alamat KTP, Baca Dulu Sebelum Protes

Karena, ponsel yang dibuat saat ini sudah memiliki tujuan yang sangat mempermudah kegiatan manusia.

Namun, penggunaan ponsel setiap hari tentunya memiliki risiko yang cukup berbahaya bagi tubuh.

Penggunaan ponsel yang berlebihan ini tentunya bisa memberikan dampak yang buruk terhadap pengguna.

BACA JUGA:Hemat, Bertanam Cabai dengan Teknologi Hidroponik Hemat Air dan Efektif

Banyak sekali penelitian yang telah membuktikan bahwa penggunaan ponsel yang berlebihan dapat mengakibatkan penurunan kesehatan. 

Hal ini karena sinar biru atau radiasi pada ponsel yang sangat berbahaya bagi kesehatan.

Salah satu dampak buruk bagi tubuh yang diakibatkan karena radiasi adalah terkait dengan pengaruh daya ingat seseorang.

BACA JUGA:Sering Pusing Saat Bangun Tidur? Ini Dia Namanya

Dalam salah satu studi yang dilakukan oleh ahli, menghasilkan kesimpulan bahwa penurunan daya ingat yang terjadi kepada beberapa orang yang diakibatkan oleh pengaruh  paparan radiasi jenis RG – EMF yang terdapat pada sebuah ponsel.

Bahkan, tubuh radiasi dari ponsel tersebut bisa saja muncul saat kota sedang chatingan dengan seseorang, browsing, bahkan saat sedang bermain game.

BACA JUGA:Orang Terkaya Ini Ternyata Berasal dari Bengkulu, Siapa Sajakah Mereka?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: