9 Kampus Terbaik di Sumatera Barat Yang Bisa Menjadi Pilihan Bergengsi

Sabtu 11-05-2024,10:05 WIB
Reporter : Amris
Editor : Amris

RMONLINE.ID - Bagi tamatan SMA, SMK dan MA yang baru saja menerima pengumuman kelulusan, mungkin sedang berpikir ingin melanjutkan pendidikan di mana.

Sekarang jangan ragu, salah satu pilihan tepat melanjutkan kuliah adalah Sumatera barat (Sumbar), karena selain daerah ini dikenal aman untuk didiami, juga banyak pilihan kampus terbaik.

Bahkan beberapa kampus di Sumbar sudah memiliki peringkat secara nasional cukup bagus dan masuk dalam peringkat kampus terbaik dunia.

Berikut ini beberapa universitas terbaik di Sumatera Barat yang cocok menjadi pilihan untuk kuliah: 

- Universitas Negeri Padang(UNP)

Universitas Negeri Padang(UNP) merulakan salah satu Universitas terbaik di Sumatera Barat (Sumbar). Bajkan UNP bersaing ketat dengan Universitas Andalas (UNAND) yang merupakan salah satu univertitas terbesar di Indonesia.

BACA JUGA:Drama di Paris: Air Mata Shin Tae-yong dan Mimpi Olimpiade yang Pudar

BACA JUGA:Kondisi Sungai Tempat PNS Mukomuko Diduga Tenggalam Keruh dan Banyak Buaya

Diketahui, dada skala nasional UNP meraih peringkat ke-30, sedangkan pada skala dunia masuk kedalam urutan ke-2538. 

- Universitas Andalas (UNAND)

Universitas Andalas (UNAND) tentu semua pasti tahu, karena sangat terkenal di Indonesia, apalagi jika melihat gaya kampusnya yang bergitu mengagumkan.

Untuk peringat, skala nasional UNAND masuk peringkat urutan ke 40, sedangkan urutan skala dunia urutan ke 2.835.

- Universitas Bung Hatta (UBH)

Universitas Bung Hatta (UBH) juga merupakan salah satu kampur terbaik di Sumbar dan menjadi incaran para calon mahasiswa.

Diketahui peringkat UBH pada skala nasional masuk urutan ke 192 dan skala dunia urutan ke 7.880.

Kategori :