Mengonsumsi kopi dipercaya dapat membantu menurunkan risiko kanker, penyakit hati, dan diabetes. Tapi ingat, jangan berlebihan. Agar merasakan manfaatnya yang maksimal hindari minum kopi yang memakai banyak gula.
4. Wortel
Kandungan beta karoten yang tinggi pada wortel dikenal baik untuk tubuh sebagai sistem kekebalan, penglihatan, dan reproduksi.
Cara tepat mengonsumsinya agar mendapatkan manfaat yang maksimal yaitu dengan merebus wortel selama 5 menit. Lalu, bisa langsung di konsumsi.
5. Alpukat
Alpukat mengandung lemak sehat yang akan memfasilitasi penyerapan vitamin yang larut dalam lemak, yakni vitamin A, D, E, dan K.
Selain itu, alpukat juga mengandung beta-sitosterol yang mampu menurunkan risiko kadar kolesterol darah.
Itulah tadi beberapa makanan yang dipercaya bisa membuat tubuh lebih sehat, sehingga memperoleh umur yang panjang.
Semoga bermanfaat.*