Selanjutnya, tutup mangkuk tersebut. Kamu bisa menggunakan mangkuk kaca lebar atau penutup lain yang sekiranya bisa menahan suhu panas dari air tersebut. Lalu diamkan selama 5 menit saja.
Setelah didiamkan, buka plastik kemasan daging. Lalu ambil daging yang sudah mulai lunak di dalamnya.
Buang plastiknya dan pindahkan daging ke air rendaman. Karena tekstur daging sudah lunak, kamu bisa mengambil setiap potongan daging yang masih menempel dengan mudah. Nah, daging ini pun sudah siap dimasak.
Artikel ini telah ditayangkan di Brilio.net dengan judul " Cuma butuh 5 menit, ini cara cepat mencairkan daging beku dari freezer pakai 2 bahan"