Pemilih di Mukomuko 137 Ribu, Syarat Jadi Dewan Suara Caleg Harus Segini

Rabu 10-05-2023,08:42 WIB
Reporter : Amris
Editor : Amris

BACA JUGA:Mantan Kapolda Sumbar Teddy Minahasa Divonis Penjara Seumur Hidup, Hotman Nyatakan Banding

Maka kemungkinan besar minimal suara satu kursi DPRD Mukomuko pemilu 2024 sekitar 2.500 suara. Untuk memperoleh dua kursi di satu dapil minimal meraih 5.200 suara, jika penghitungan kursi tetap dengan rumus, Sainte Lague seperti sebelumnya. 

Terus berapa suara untuk satu orang caleg bila pemilu sistem terbuka? 

Untuk perolehan caleg, guna posisi aman mengunci jatah satu kursi, tentu harus 1.800 hingga 2000 suara. Namun perlu diketahui, kunci utamanya adalah memastikan partai politik tersebut memperoleh suara cukup untuk satu kursi hasil gabungan suara calegnya setiap dapil.

BACA JUGA:Gubernur Bengkulu Tidak Bisa Ngelak Lagi, Jalan Setiabudi Mukomuko Sah Tanggungjawab Pemprov

Tidak menutup kemungkinan caleg yang memperoleh suara terbanyak di partainya dengan hanya mengantongi 800 suara atau 1.200 suara, bisa melenggang ke kursi parlemen. Syaratnya gabungan suara caleg cukup untuk meraih jatah satu kursi di DPRD Mukomuko.*

Kategori :