Resep dan Cara Sederhana Membuat Selat Solo, Kuliner Khas Kota Solo
Resep dan Cara Sederhana Membuat Selat Solo, Kuliner Khas Kota Solo--Sumber Foto : Wikipedia
• Letakkan daging panggang di atas selada.
• Susun wortel, buncis, kentang goreng, dan telur rebus di sekeliling daging.
• Siram saus panas ke atas daging dan sayuran.
• Tambahkan acar timun sebagai penyegar.
Selamat mencoba dan nikmati kelezatan Selat Solo bersama keluarga dan teman-teman!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: