5 Tips Perawatan Kulit di Malam Hari sebelum Tidur

5 Tips Perawatan Kulit di Malam Hari sebelum Tidur

5 Tips Perawatan Kulit di Malam Hari sebelum Tidur-Ilustrasi-Berbagai Sumber

3. Pelembab

Gunakan moisturizer untuk melembapkan kulit kamu sebelum tidur di malam hari Karena setelah dibersihkan wajah kamu akan terasa kering.

BACA JUGA:Inilah Berbagai Manfaat Buah Cermai, Si Kecil Mungil yang Kaya Manfaat

BACA JUGA:5 Hal yang Harus Kamu Lakukan Jika Pertama Kali Kerja di Tempat Baru

Kulit butuh kelembaban yang cukup untuk terlihat bersih dan sehat maka dari itu kamu harus mencari moisturizer yang tepat sesuai kondisi kulit yang kamu butuhkan.

Setelah kulitmu terasa lembab kamu boleh melanjutkan dengan menggunakan serum atau step skin care lainnya. itu hanya opsional karena dengan double cleansing dan pelembab sudah cukup membersihkan wajah kamu dari debu dan kotoran.

4. Eye mask

Eye mask atau masker mata tidak kalah penting untuk merawat area mata kamu.

Mata panda serta kemerahan di mata dikarenakan oleh kelelahan dan juga polusi.

Radiasi layar gadget, komputer, laptop dapat diredakan dengan menggunakan masker mata sebelum tidur.

Kamu bisa menggunakan sheet mask atau masker alami seperti timun untuk memberikan rasa dingin dan nyaman saat tidur.

5. Body lotion

Selain kulit wajah kulit tubuh juga membutuhkan nutrisi agar tetap bersih dan sehat.

Kamu bisa menggunakan kerap atau lulur 2-3 kali dalam seminggu, selain itu kulit tubuh kamu juga membutuhkan body lotion sebagai pelembab kulit di malam hari sebelum tidur.menggunakan body lotion di saat malam hari dapat membuat kulit kamu terasa nyaman dan lembab.

Namun tidak hanya malam karena sebelum beraktivitas juga sebaiknya kamu menggunakan body lotion agar menjaga kulit kamu dari paparan sinar matahari.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: