Jangan Sampai Tertipu, Inilah Ciri-Ciri Roti yang Mengandung Bahan Pengawet
Jangan Sampai Tertipu, Inilah Ciri-Ciri Roti yang Mengandung Bahan Pengawet-Ilustrasi-Berbagai Sumber
Beberapa bahan pengawet dapat memberikan bau yang khas, seperti bau kimia atau bau asam yang tidak wajar.
4. Tidak Mudah Berjamur
Roti yang tidak mudah berjamur adalah tanda jelas adanya bahan pengawet. Roti alami tanpa bahan pengawet biasanya akan mulai berjamur dalam beberapa hari, terutama dalam kondisi lembap.
Bahan pengawet seperti natrium benzoat dan kalium sorbat digunakan untuk menghambat pertumbuhan jamur dan bakteri pada roti. Jika roti tetap bersih dari jamur setelah beberapa hari, kemungkinan besar roti tersebut mengandung bahan pengawet.
5. Daftar Bahan yang Panjang dan Rumit
Selalu periksa daftar bahan pada kemasan roti. Roti yang mengandung bahan pengawet biasanya memiliki daftar bahan yang panjang dan rumit.
Disrankan untuk memperhatikan bahan-bahan seperti kalsium propionat, natrium benzoat, dan kalium sorbat yang sering digunakan sebagai pengawet. Jika kamu melihat banyak bahan kimia yang tidak dikenal, ada baiknya menghindari roti tersebut.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: