Inilah Beberapa Rekomendasi Destinasi Wisata Pantai yang Cocok untuk Libur Hari Raya Lebaran di Malang

Inilah Beberapa Rekomendasi Destinasi Wisata Pantai yang Cocok untuk Libur Hari Raya Lebaran di Malang

Pantai Balekambang salah satu wisata yang tepat untuk mengisi libur lebaran-Istimewa-

Pantai ini menawarkan pesona alam yang sejuk dengan pasir yang berwarna putih dan lembut.

Pengalaman di pantai satu ini juga tak kalah menyenangkan dimana kalian bisa merasakan sensasi snorkeling melihat keindahan alam bawah laut.

Pantai Kajaran sendiri berlokasi di Desa Gajahrejo, Kecamatan Gedangan Kabupaten Malang.

Pantai Balekambang

Selanjutnya pantai yang juga cocok untuk dikunjungi ketika libur lebaran adalah Pantai Balekambang.

Pantai yang berlokasi di kabupaten Malang tepatnya di Desa Srigonco, Kabupaten Bantur ini memiliki daya tarik sendiri.

BACA JUGA:Bagaikan Negeri Dongeng, 3 Desa di Korea Selatan yang Cocok Untuk Dijadikan Destinasi Wisata

BACA JUGA:Menjadi Wilayah Terindah dengan Pantai Menawan Bak di Surga, Disinilah Letak Negara Maldives

Air di pantai ini sangat jernih hingga keindahan alam bawah laut terlihat dan ditemani pasir pantai yang putih.

Yang menarik di pantai ini terdapat sebuah pura yang berada di pulau di tengah laut yang memberikan keindahan alam.

Pantai Ngliyep

Bagi kalian yang ingin merasakan ketenangan bisa mencoba untuk berkunjung ke Pantai Ngliyep.

Pantai yang berlokasi di Desa Kadungsalam Donomulyo, Malang ini memiliki air yang jernih serta ombak yang tenang.

Bukan hanya keindahan alamnya, pantai ini juga menawarkan keindahan alam bawah laut yang cantik.

Pantai Bentar

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: