Nggak Perlu Berebut! Beginilah Cara Membuat Es Buah di Rumah untuk Berbuka Puasa
Nggak Perlu Berebut! Beginilah Cara Membuat Es Buah di Rumah untuk Berbuka Puasa-Ilustrasi-Berbagai Sumber
• Susu cair (1 ltr)
• Sirup vanila
• Gula pasir (250 gr)
• Air perasan jeruk mandarin
• Air perasan jeruk nipis
• Susu kental manis
Buah-buahan bisa disesuaikan dengan selera.
BACA JUGA:Tips dan Trik Menjaga Kesehatan Kulit Serta Rambut Selama Bulan Ramadhan
BACA JUGA:Bisa Sebabkan Mulut Naga, Ini Segudang Manfaat Makan Jengkol dan Petai
Cara Membuat :
1. Pertama siapkan buah-buahan dan potong-potong dengan ukuran sesuai selera.
2. Kemudian masak gula dengan air hingga larut.
3. Setelah itu campurkan semua bahan-bahan berupa susu cair, sirup vanila, larutan gula, air perasaan jeruk, air dan susu kental manis. Aduk hingga tercampur merata.
4. Kemudian masukan buah-buahan yang sudah di potong-potong. Aduk hingga tercampur merata.
5. Terakhir tuangkan es dalam mangkok dan tambahkan es batu.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: